Nama : Bagus Prasetyo NIM : 2101301114 Kelas : 1B Teknologi Informasi BAB I PENDAHULUAN JARINGAN KOMPUTER 1.1 Pengertian Jaringan Komputer Jaringan komputer adalah hubungan antara dua atau lebih komputer dengan menggunakan media kabel ( wired ) atau nirkabel ( wireless ) sehingga perangkat yang terhubung dapat saling berkomunikasi. Pengertian lain jaringan komputer adalah dua atau lebih komputer yang terhubung satu sama lain melalui media transmisi dan digunakan untuk berbagi data atau informasi. 1.2 Manfaat Jaringan Jaringan memiliki beberapa manfaat diantaranya sebagai berikut. a. Berbagi sumber daya ( resource sharing ) Jaringan komputer memungkinkan setiap sumber daya (printer, data, CD/DVD ROM) yang dimiliki oleh salah satu perangkat dapat digunakan oleh perangkat lain yang terhubung. b. Keamanan data ( data security ) Jaringan komputer memungkinkan keamanan dan proteksi terhadap data-data penting, karena data dapat diakses dan di
Komentar
Posting Komentar